Perlengkapan Alat Peraga Kimia Batang Pengaduk Untuk di Laboratorium

Praktikum memang salah satu media pembelajaran paling efektif dalam jurusan Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) dimana setiap siswa akan mengamali setiap pengalama berbeda di laboratorium. Bahkan semua teori yang ada dibuku bisa diuji cobakan dengan mudah, setiap guru pasti memiliki rasa khawatir pada siswa baru yang akan praktikum. Untuk itulah, diberikan alat bantu yang aman untuk mencegah hal tidak diinginkan terjadi. Apalagi untuk praktikum kimia yang mencampurkan berbagai zat dengan resiko cukup banyak, tidak jarang anak anak melakukan kesalahan seperti terciprat bahkan tertumpah larutan percobaan. Untuk meminimalisir hal tersebut, gunakan alat peraga kimia batang pengaduk yang bisa membantu membuat larutan dengan aman.

4 Hal yang membuat alat peraga kimia batang pengaduk ini cocok digunakan siswa selama praktikum di laboratorium


Percobaan pertama pada siswa baru di laboratorium kimia memang sering terjadi kendala, karena ini baru yang belum pernah mereka alami sebelumnya. Ada banyak rasa penasaran dan takut untuk mencobanya, dengan alat peraga kimia batang pengaduk ini bisa memberikan rasa aman dan nyaman, baik bagi siswa maupun guru. Kenapa harus menggunakan alat tersebut, ada 4 hal yang membuat alat ini cocok digunakan siswa selama pratikum di laboratorium :
Terbuat dari gelas.
Alat pengaduk yang digunakan pada laboratorium kimia tidak berbahan dasar kayu, melainkan gelas. Ini akan menghambat reaksi yang akan ditimbulkan oleh larutan, selain itu bahan gelas yang bening akan memperlihatkan reaksi dalam pengadukan larutan. Siswa tidak akan merasakan panas atau dingin dari larutan, sehingga aman saat melakukan praktikum.
Tersedia banyak berbagai ukuran panjang batang.
Sekarang ini setiap siswa akan diminta membuat larutan sendiri, bukan lagi berkelompok dimana sudah disediakan alat peraga kimia batang pengaduk dengan berbagai macam ukuran. Biasanya menyesuaikan dari panjang batang, jika menggunakan gelas kaca dengan ukuran mulut kecil, berikan alat pengaduk dengan batang panjang. Dimana pada bagian bawah, hanya terdapat pengaduk cekung kecil seperti sendok.
Tidak perlu diadukan dengan tenaga berlebih.
Setiap siswa memiliki rasa penasaran dan ketakutan berbeda saat membuat larutan, dimana tidak sedikit yang mengaduk dengan terlalu kencang. Tidak perlu demikian, pasalnya alat peraga kimia batang pengaduk ini sangat ringan dengan bobot 100 gram saja untuk ukuran besar, panjang batang 25 centimeter. Tentu batang pengaduk lainnya yang lebih kecil, memiliki bobot lebih ringan, jadi sesuaikan pembuatan larutan yang siswa gunakan dengan perlengakapan yang diperlukan.
Cocok digunakan untuk mengaduk larutan ringan apapun.
Percobaan awal biasanya akan menggunakan larutan dalam jumlah kecil, tersedia batang pengaduk dengan diamater paling kecil 2 centimeter dengan panjang batang minimal 6 centimeter. Ini cocok digunakan untuk membuat larutan dalam sangat kecil, sesuaikan penggunaan alat dari setiap praktikum yang digunakan agar bisa mendapatkan hasil maksimal dan tetap aman di laboratorium.
Menghadapi siswa baru yang akan praktikum dilaboratorium kimia memang cukup berat, sebaiknya disediakan alat peraga kimia batang pengaduk secara lengkap. Kami menawarkan alat peraga di laboratorium, dimana bisa melakukan pembelian langsung di toko offilne yang beralamat di Bekasi. Konsuman luar kota tidak perlu jauh jauh datang kemari, cukup lihat saja barang yang tersedia di www.atera.id ada berbagai macam barang yang bisa jadi pilihan. Untuk pengaduk kimia, kami sedang memberikan potongan harga hingga 40 persen, dalam satu pengiriman paket bisa lebih dari 10 pengaduk di kirimkan.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

VIRAL! Perusahaan SEO Terbaik di Jakarta

Alat Peraga Kimia Tang Krusibel untuk Keperluan Laboratorium

10 Strategi Marketing Yang Baik Dan Efektif